Kunjungan Komunitas Motor XTC ke Diwa Center

0
138

SOLO – Diah Warih Center atau Diwa Center yang beralamat di Jalan Tentara Pelajar 108 Block Center Solo, Jateng kedatangan tamu istimewa, Minggu (18/10/2020) malam waktu Indonesia barat.

Tamu tersebut adalah komunitas pecinta motor area Solo Raya yang menjuluki dirinya XTC Jateng.

XTC yang memiliki kepanjangan Exact To Coitus ini sudah memiliki perwakilan di Jateng dan tepatnya Solo Raya.

“Kami datang ke sini (Diwa Center) ingin bertemu Mbak Diah Warih dan meminta bimbingan, ” kata Marwan,

Ketua DPD XTC Jateng. XTC Jateng lanjut Marwan berharap Diah Warih Antara berkenan menjadi pembina, sekaligus memberikan bimbingan-bimbingan. Diah Warih Ajari sebagai pendiri Diwa Center menyambut baik kedatangan anak-anak muda ini.

Ia berharap XTC Jateng terus berkiprah membina persatuan dan kesatuan dan tetap beraktivitas untuk memberikan hal positif kepada masyarakat. Pada ujung acara, antara Diwa Center dan XTC berbagi souvenir dan berfoti bersama.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here